Bupati Bintan hadiri Harlah (Hari Lahir) ke-101 Nahdlatul Ulama (NU)
Pada Sabtu 3 pebruari 2024. di Aula Kantor Bupati Bintan, Bupati Bintan Roby Kurniawan S.P.W.K yang di dampingi Sekda Bintan Rony katika, Kepala OPD dan hadir juga Tokoh Agama dan tokoh Masyarakat dalam Rangka Harlah (Hari Lahir) ke-101 Nahdlatul Ulama (NU).
Dalam sambutan Bupati Bintan Roby Kurniawan S.P.W.K mengucapakan selamat hari lahir NU ke 101 serta memberikan Apresiasi yang setinggi-tingginya telah Sukses NU dalam menjaga kesatuan dan persatuan masyarakat Indonesai khsusnya di kabupaten Buntan.
Roby juga menyampaikan bahwa berdirinya Nahdlatul Ulama 101 tahun yang lalu, pendiri NU Hadratus Syeikh KH Hasyim Asy'ari dalam menekankan pesan bahwa yang paling penting di dalam masyarakat adalah kebersatuan dalam persaudaraan. menekankan nilai kebersatuan di dalam persaudaraan sebagai hal yang paling penting dalam masyarakat. Masyarakat yang bersatu dalam persaudaraan akan tumbuh menjadi masyarakat yang kuat.
Bupati Bintan Roby Kurniwan mengatakan bahwa Pada peringatan hari lahir NU, maka megajak bersama-sama untuk terus menjaga sinergi yang telah di bangun selama ini, NU bersama pemerintah Kabupaten Bintan. Pemeriantah Kabupaten Bintan berharap NU di Bintan juga bisa memberikan masukan maupun saran dalam membangun Kabupaten Bintan tentu masukan senantiasa untuk melanjutkan program-program yang sesuai keutuhan Kabupaten Bintan Rumah Kita.